Pesantren Al Hilal – Pesantren Al Hilal, Cirebon adakan setoran hafalan challege selama 30 hari, hal ini adalah hal pertama bagi Ustadzah Reni untuk membuat challege tersebut, challege ini di buat agar santri lebih semangat lagi untuk menghafal Al Quran di setiap harinya, dan di lihat kemampuan hafalan santri semakin lama semakin meningkat.

Challege ini bertema “Challenge 30 Days 30 Juz 30 Qur’an” kegiatan ini di harapkan tantangan baru bagi santri agar lebih giat menghafal Al Quran meski hanya 1 ayat perharinya, apalagi di usianya yang masih dini sangat perlu di tanamkan rasa kecintaanya terhadap Al Quran.

“Tentu program ini merupakan bentuk dukungan yang diberikan oleh madrasah kepada pondok, karena dengan adanya tantangan ini nantinya para santri akan lebih semangat untuk terus menjaga hafalannya,” ungkapnya.



Ustadz Reni menambahkan jika dengan kegiatan ini juga dapat membuat pondok dapat terus bersinergi untuk dapat membimbing santri baik dari akademik maupun kualitas hafalan Al Qur’annya.

Informasi & Call Center

Website: www.pesantrenalhilal.com

Telpon: 022-200507

Whatsapp : 081222202751

×