Di tengah pandemi Corona, tradisi tadarus atau membaca Al-Qur’an terus dilakukan. Aktivitas rutinan yang setiap hari sering di lakukan sudah berjalan normal kembali. karena Kegiatan Ngaji yang sebelumnya di liburkan, dikarenakan adanya pandemi covid-19. Sekarang alhamdulilah sudah mulai kembali berjalan normal. Kegiatan ini rutin setiap hari di lakukan oleh semua pondok pesantren .
Untuk Pondok pesantren al hilal 3 setiap santri di gilir setiap harinya. Ada 3 kelas, 2 kelas bagian sore dan 1 kelas bagian malam. Setiap kelas asa 8-7 santri. Santri di gilir terus hingga semua Santi dapat giliran dan program nyapun di sederhanakan. tetapi untuk pesantren al hilal 1 cililin dan pondok pesantren al hilal 2 cibiru masih seperti yang di lakukan bulan bulan lalu.
Selain mengaji ada kegiatan berdoa bersama dengan santri untuk seluruh para donatur, pengurus dan para ustadz di semua pesantren Al hilal. Kegiatan ini di lakukan setelah ba’da sholat ashar.