Kompilasi Kegiatan Santri Pesantren Al Hilal Malam Jumat Pekan Ini

Assalamu’alaikum Sahabat Al Hilal! Hingga saat ini adik-adik santri yatim dan penghafal Al-Quran masih tetap dan terus beristiqomah dalam berbagai kegiatan positif di masing-masing pondok. Berikut merupakan kompilasi kegiatan santri yatim dan penghafal Al-Quran di pondok Pesantren Al Hilal 7 Cipadung Wetan dan Pesantren Al Hilal 8 Panyileukan pada Kamis (16/11/2023). Pertama, ada adik-adik santri Pesantren Continue Reading

Hampir 200 Partisipan Hadir Dalam Doa dan Dzikir Bersama Anak Yatim Penghafal Quran Pesantren Al Hilal

Assalamu’alaikum Sahabat Al Hilal! Kamis (16/11/2023) Doa dan Dzikir Bersama Anak Yatim dan Penghafal Quran di Pesantren Al Hilal Se-Jawa Barat kembali dilaksanakan secara virtual melalui platform zoom meeting. Kegiatan ini merupakan agenda pekanan yang dilaksanakan setiap hari Kamis ba’da Maghrib hingga ba’da Isya. Tak hanya dapat disaksikan melalui platform zoom meeting, acara Doa dan Dzikir Continue Reading

Sederhana Tapi Bermakna Inilah Suasana Buka Puasa Sunnah Santri Yatim Penghafal Quran Pesantren Al Hilal

Tahukah Sahabat? Tak hanya menghafal Al-Quran saja, para santri yatim dan penghafal Quran Pesantren Al Hilal juga mengamalkan amalan yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW, salah satunya puasa Sunnah Senin Kamis. Puasa Sunnah Senin Kamis merupakan puasa yang dapat kita jalankan, selain puasa Ramadhan yang sudah mutlak wajib ditunaikan oleh seluruh umat muslim. Sebagaimana yang Rasulullah Continue Reading

Dalam Suasana Syahdu dan Pemandangan yang Indah Yuk Intip Kegiatan Santri TPA Al Hilal 1 Cililin Bersama Asatidznya

“Budayakan mengantri sambil menunggu giliran setoran bacaan Iqra kepada Asatidz dan Asatidzah di pondok,” begitulah suasana yang tergambar ketika adik-adik santri TPA Al Hilal 1 Cililin sedang mengantri untuk mendapat giliran setoran bacaan Iqra di Masjid Marwah Pesantren Al Hilal 1 Cililin, Jalan Bonceret Rt 01 Rw 08 Desa Rancapanggung Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat, Continue Reading

Kegiatan Apa Saja yang Dilaksanakan di Pondok Pesantren Al Hilal Bandung Timur Rabu Ini?

Assalamu’alaikum Sahabat Al Hilal! Tak hanya adik-adik santri TPA Al Hilal 1 Cililin saja yang aktif dan istiqomah dalam kegiatan hariannya di pondok pada Rabu (15/11/2023) lalu. Adik-adik santri di pondok Pesantren Al Hilal Bandung Timur pun juga tak kalah aktif dan istiqomah melaksanakan berbagai kegiatan positif dalam aktivitas hariannya. Berikut beberapa aktifitas yang dilaksanakan oleh Continue Reading

Murojaah Hafalan Warnai Rutinitas Santri Pesantren Al Hilal 7 Cipadung Wetan

Cuaca yang saat ini sedang tidak menentu, sama sekali tidak menurunkan semangat para santri yatim dan penghafal Al-Quran Pesantren Al Hilal 7 Cipadung Wetan untuk senantiasa mengikuti kegiatan belajar dan mengaji di pondok. Sehingga, suasana di pondok pun selalu hangat diselimuti oleh lantunan ayat suci Al-Quran yang dibacakan oleh para santri. Baik itu ketika murojaah Continue Reading

Rutinitas Kembali Dilaksanakan! Inilah Berbagai Kegiatan di Pondok Pesantren Al Hilal

Setelah kegiatan “Diklat Gabungan Santri Al Hilal 2023” dilaksanakan adik-adik kita pada Sabtu-Ahad (11-12 November 2023), Alhamdulillah Santri Yatim dan Penghafal Quran Pesantren Al Hilal se-Jawa Barat kembali melaksanakan giat belajar dan mengaji di masing-masing Pondoknya! Bersama Asatidznya, adik-adik kita di TPA Al Hilal 1 Cililin, Pesantren Al Hilal 2 Cipadung, Pesantren Al Hilal 7 Continue Reading

Diklat Gabungan Santri Al Hilal 2023 Sukses Hadirkan Kebahagiaan Kepada 90 Santri Yatim dan Penghafal Quran

Berbagai kegiatan dalam “Diklat Gabungan Santri Al Hilal 2023” sukses dilaksanakan pada Sabtu-Ahad/11-12 November 2023 di Wisata Alam Batu Kuda Camp Ground Manglayang, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung. Diikuti langsung oleh 90 Santri dari 7 Pondok Pesantren Al Hilal, “Diklat Gabungan Santri Al Hilal 2023” pun berhasil menghadirkan kebahagiaan dan pelajaran baru bagi santri yatim dan Continue Reading

Pekan Keenam Ekstrakurikuler Qiroah Santri Pesantren Al Hilal 3 Gegerkalong

Ekstrakurikuler Qiroah menjadi wadah bagi santri tahfidz dan mufashal Pesantren Al Hilal 3 Gegerkalong pada bidang seni membaca Al-Quran. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memfasilitasi para santri penghafal Al-Quran agar dapat lebih memperkaya teknik membaca Al-Quran dengan begitu indah, menggunakan berbagai macam langgam atau irama. Melalui kegiatan ini diharapkan para santri dapat terbiasa membaca Al-Quran dengan Continue Reading

Apa Saja yang Mengisi Kesibukkan Santri Jenjang SMA Pesantren Al Hilal dari Pagi Hingga Sore Hari?

Pesantren Al Hilal 8 Panyileukan merupakan salah satu cabang pondok Pesantren Al Hilal yang terletak di Bandung, tepatnya di kawasan Panyileukan. Sama seperti cabang pondok Pesantren Al Hilal lainnya, disini menjadi tempat para santri yatim dan penghafal Al-Quran menuntut ilmu tanpa dipungut biaya sepeserpun. Namun, ada hal yang membedakan Pesantren Al Hilal 8 Panyileukan dengan Continue Reading

×