Mulianya Orang Yang Memaafkan

PESANTREN AL HILAL – Terkadang kita sering merasa berat dan sulit memaafkan orang lain, apalagi jika kesalahan itu berulang kali. Padahal, jika kita mengetahui mulianya orang yang memaafkan dengan ikhlas, maka InsyaAllah beribu-ribu keburukan yang kita terima dari orang lain maka kita akan senantiasa memaafkan mereka. Terlebih lagi saat bisa memaafkan orang untuk menjaga keharmonisan Continue Reading

Sudahkah Kamu Bersabar Dalam 3 Hal Ini?

PESANTREN AL HILAL – “Hai orang-orang yang beriman, bersabarlah dan saling menyabarkan perkuat persatuanmu dan bertakwalah kepada Allah agar kalian berbahagia.” (QS. Ali Imran: 200) Ayat di atas yang menguatkan kepada kita sebagai umat muslim, bahwa Allah SWT memerintahkan kita sebagai hamba-Nya untuk selalu senantiasa bersabar krtika diuji oleh-Nya pun bersabar ketika Allah SWT memberikan Continue Reading

Sudah Melaksanakan Amalan Ini Ketika Berbuka Puasa?

PESANTREN AL HILAL – Delapan jam kita melaksanakan puasa, tentu berbagai amalan yang dilaksanakan ketika menunggu adzan maghrib menjadi salah satu hal yang dinantikan oleh umat muslim setelah menahan dahaga sepanjang waktu. Lantas, apa yang dapat kita laksanakan ketika berbuka puasa selain membatalkan puasa? Ya, amalan-amalan yang disunnahkan pada waktu berbuka puasa. Tetapi, sudahkan kita Continue Reading

Tips Melatih Anak Berpuasa Sejak Dini

PESANTREN AL HILAL – Meskipun anak-anak belum diwajibkan untuk berpuasa karena belum mencapai akil baik, tetapi tidak ada salahnya untuk mengajarkan anak berpuasa sejak dini agar lebih siap saat menjalankan ibadah puasa ketika telah diwajibkan untuk berpuasa bukan? Ingat, Bisa karena terbiasa! Meskipun semangat setiap anak berbeda-beda dalam menjalankan ibadah puasa, namun dalam perjalannya sangat Continue Reading

Inilah Kegiatan Yang Dilaksanakan Para Santri Al Hilal Dalam Mengisi Hari Pertama Ramadhan

PESANTREN AL HILAL – Menjalani aktivitas di tengah-tengah pandemi COVID-19 pada bulan Ramadhan yang ke-dua, tentunya sudah dilaksanakan oleh seluruh umat Islam di Dunia. Tak terkecuali oleh seluruh santri di Pesantren Al Hilal. Di hari pertamanya, Selasa (13/04/2021) para santri di seluruh Pesantren Al Hilal tentunya melaksanakan kegiatan yang berbeda-beda loh! Walau sedang melaksanakan shaum, Continue Reading

Tadarus Di Awal Hari Ramadhan Pesantren Al Hilal Cililin

Pesantren Al Hilal – Bulan suci Ramadhan merupakan bulan saling berlomba-lomba dalam mengerjakan kebaikan. Mulai dari menjalankan ibadah puasa satu bulan penuh maupun menjalankan ibadah sunnah lainnya. Salah satu ibadah yang bisa kita lakukan saat bulan Ramadhan dan hari biasa tentunya adalah tadarus Alquran atau membaca Qur’an. Tadarus Al-Qur’an adalah membaca Al’Qur’an bersama-sama dengan fasih Continue Reading

Bersih Bersih Lingkungan Pondok Pesantren Al Hilal 1 Cililin Sebelum Ramadhan

Pesantren Al Hilal –  Para santri mengisi waktu luang dengan membersihkan lingkungan Pondok Pesantren Al Hilal, Cillin, Senin (12/4/2021). Kegiatan ini di lakukan satu hari sebelum menjelang Ramadhan dengan mengisi kegiatan yang positif. Santri bersih bersih lingkungan pondok dengan menggunakan cangkul, arit, garpu serta sapu lidi rumput liar dibabat dan sampah diangkut. Sampah kemudian dimasukan Continue Reading

Ketika Rasulullah SAW Menenangkan Ibunda Khadijah saat Putranya Wafat

PESANTREN AL HILAL – Tahukah sahabat Al Hilal, bahwa Rasulullah SAW pernah menghibur istrinya, Ibunda Khadijah binti Khuwalid ketika keduanya tengah berduka karena ditinggal wafat anaknya? Hal ini dikisahkan pendakwah perempuan Mesir, Nadia Amara. Dia menjelaskan setelah wafatnya Abdullah bin Nabi Muhammad SAW, dengan sabar Rasulullah SAW berkata: اللهم لا راد لقضاءه “Ya Allah, Aku Continue Reading

×